Kemeriahan penampilan Agnez Mo yang mengguncang area outdoor berpadu dengan kolaborasi indah Lesti Kejora di panggung indoor Studio 6 Emtek City.