5 Provinsi Siaga Hujan Lebat Pekan Ini

BMKG memprediksi 5 provinsi, yakni Jabar, Jateng, DI Yogyakarta, Jatim dan Papua, dalam status siaga hujan lebat-sangat lebat selama 12-15 Januari.