Masuk pekan kedua Januari 2026, ada beberapa emiten yang siap mencairkan dividen ke investor. Siap-siap dompet makin tebal dari kado dividen awal tahun.