Harga emas Antam (ANTM) pada hari ini, Senin (12/1/2026) mencatat rekor tertinggi baru dengan kenaikan Rp29.000 ke Rp2.631.000 per gram.