Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta melaporkan adanya genangan banjir di wilayah Jakarta Utara akibat tingginya curah hujan yang mengguyur kawasan tersebut.