Awas, Cuaca Ekstrem dan Gelombang Tinggi Masih Berpotensi di Jawa Tengah Senin 12 Januari

Cuaca ekstrem yakni hujan lebat dan angin kencang dan sambaran petir masih berpotensi terjadi di berbagai darah disertai hujan badai dan gelombang tinggi.