Banjir menggenangi kawasan Pademangan, Jakarta Utara, dan berdampak ke layanan Transjakarta pagi ini.
Sejumlah rute mengalami penyesuaian: Koridor 5 dipangkas jadi Kampung Melayu–Jembatan Merah, Mikrotrans JAK 24 belum beroperasi, dan rute JAK 79 dialihkan akibat genangan.
Banjir menggenangi kawasan Pademangan, Jakarta Utara, dan berdampak ke layanan Transjakarta pagi ini.
Sejumlah rute mengalami penyesuaian: Koridor 5 dipangkas jadi Kampung Melayu–Jembatan Merah, Mikrotrans JAK 24 belum beroperasi, dan rute JAK 79 dialihkan akibat genangan.