Prabowo tiba di Sekolah Rakyat Terpadu (SRT) 9 Banjarbaru sekitar pukul 11.24 Wita dan langsung disambut oleh baris berbaris para siswa.