Jutaan Pengguna Instagram Dapat Email Reset Password, Ada Apa?

Jutaan pengguna Instagram menerima email mencurigakan untuk reset password. Instagram menyarankan untuk mengabaikannya dan mengaktifkan autentikasi dua faktor.