Genangan air melanda akses jalan menuju Bandara Soekarno-Hatta akibat hujan deras. Satlantas Polresta Soetta lakukan pengaturan lalu lintas dan penyedotan air.