Persib Laporkan Pelaku Teror Thom Haye ke Polisi, Umuh: Jangan Nangis Kalau Ditangkap!

Persib akan melaporkan pelaku teror terhadap Thom Haye ke pihak kepolisian. Hal itu dikatakan langsung manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar yang geram usai pemain bintangnya diancam akan dibunuh.