Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan atau Zulhas menyebut margin fee keuntungan Perum Bulog disetujui naik menjadi 7 persen.