Mensos Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menangis saat memberikan sambutan di acara peresmian 166 Sekolah Rakyat secara serentak. Ia kemudian dipeluk Presiden Prabowo.