Momen Gus Ipul Menangis Dipeluk Prabowo saat Peresmian 166 Sekolah Rakyat

Mensos Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menangis saat memberikan sambutan di acara peresmian 166 Sekolah Rakyat secara serentak. Ia kemudian dipeluk Presiden Prabowo.