BMKG memperkirakan hujan lebat di Jakarta dan Tangerang pada 12 Januari, berlanjut di Bogor dan Bekasi hingga 14 Januari. Penyebabnya adalah dinamika atmosfer.