Menteri ESDM Bahlil mengungkapkan lifting minyak Indonesia mencapai target APBN 605,3 ribu barel per hari di 2026.