Pecah Telur, Prabowo Kunjungi IKN Sebagai Presiden

Suasana di kawasan Istana Negara IKN tampak steril dengan pengamanan ketat dari Paspampres dan Polisi Militer.