Tanggap Darurat Bencana Sumut, Kementerian PU dan Hutama Karya Buka Konektivitas Antarwilayah

Dalam rangka tanggap darurat bencana longsor dan banjir di Sumatera Utara, Kementerian Pekerjaan Umum (PU) dan PT Hutama Karya (Persero) membuka kembali akses jalan yang terdampak. Kemudian, memastikan konektivitas antarwilayah tetap terjaga demi kelancaran aktivitas masyarakat.