Marcus Rashford merasakan manisnya gelar Piala Super Spanyol 2025/2026 bersama Barcelona, usai Blaugrana menaklukkan Real Madrid dalam laga dramatis di Jeddah, Arab Saudi