Pelibatan TNI Atasi Terorisme Perlu Dikaji Secara Serius

Terkait pelibatan TNI diingatkan bahwa penanggulangan terorisme di Indonesia berada pada ranah criminal justice system.