Mendagri Sebut Kota Medan Kembali Normal Pascabencana Alam di Sumut

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyatakan Kota Medan kembali normal pascabencana alam yang melanda Sumatera Utara. Simak indikator dan daerah lain yang juga pulih dari dampak bencana.