Pemkab Banyuasin Bangun SPBU Khusus Alsintan Mulai 2026
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG, – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyuasin, Sumatera Selatan, merencanakan pembangunan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) khusus alat mesin pertanian (alsintan) pada Januari 2026. Lokasi pembangunan ini akan...