Tutup Rakernas, Megawati Beri Pelatihan ke 38 Ketua DPD Tas Kesiapsiagaan Bencana dan Tanam Bibit Pohon

Secara simbolis Tas Siaga Bencana dan bibit pohon kepada 38 Ketua DPD, DPP PDIP menunjukkan komitmennya agar semua kader aktif terlibat di masyarakat.