Iran dan Milisi Irak Ancam Bom Pangkalan AS, Gedung Putih Ungkap Pesan Rahasia Teheran

Ketegangan AS-Iran memuncak. Teheran ancam bakar kapal perang AS, sementara Gedung Putih klaim ada pesan berbeda di balik pintu tertutup.