Setelah Varang, Sosok Ini Diduga Jadi Antagonis di Film Avatar 4

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kesuksesan yang diraih film Avatar: Fire & Ash di jajaran box office global tampaknya memberikan lampu hijau bagi sutradara James Cameron untuk menyelesaikan seluruh visi saganya...