Memperkuat Konektivitas Wilayah Kepulauan, Gubernur Ahmad Luthfi Resmikan Bus Damri Karimunjawa
JPNN.com - JEPARA — Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi meresmikan operasional layanan angkutan perintis Bus Damri Karimunjawa, untuk memperkuat konektivitas dan aksesibilitas wilayah kepulauan.