Mitos Cacar Air: Antara Air Kelapa, Larangan Mandi, dan Kekebalan Seumur Hidup

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyakit cacar air atau varicella sering kali dikelilingi oleh berbagai mitos yang dipercaya secara turun-temurun. Salah satu yang paling populer adalah anjuran meminum air kelapa untuk...