Rayakan Imlek Penuh Kehangatan dan Kelezatan di Cantonese Legacy at Joempa

MENYAMBUT Tahun Baru Imlek, Hotel Indigo Bandung Dago Pakar menghadirkan Cantonese Legacy at Joempa, sebuah perayaan kuliner yang mengangkat cita rasa klasik Kanton.