Bulog Jambi Pastikan Ketersediaan Pangan Jambi Aman, Harga Terkendali Jelang Tahun Baru

Bulog Jambi menjamin ketersediaan pangan di Provinsi Jambi tetap aman, termasuk beras, minyak goreng, dan gula pasir. Hal ini penting untuk menjaga stabilitas harga pangan Jambi di pasaran dan memenuhi kebutuhan masyarakat.