Wapres Gibran Dorong UMKM Kopi Papua Pegunungan Naik Kelas, Sambangi Pegiat di Wamena

Wakil Presiden Gibran Rakabuming kunjungi Wamena, Papua Pegunungan, berdiskusi dengan pegiat UMKM Kopi Papua Pegunungan. Kunjungan ini bertujuan mendorong UMKM lokal naik kelas dan memperkuat ekonomi kerakyatan.