Sebanyak 688 dari 803 orang yang tercatat mengalami gejala keracunan MBG dinyatakan sembuh setelah diobati, sedangkan yang masih menjalani perawatan ada 54 orang.