Momen Gibran Main Sepak Bola Bersama Anak-anak Wamena Papua, Cetak Hattrick

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka melakukan kunjungan kerja di Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua Pegunungan.