Alasan John Herdman Pilih Menangani Timnas Indonesia
jateng.jpnn.com , JAKARTA - Pelatih baru tim nasional Indonesia John Herdman mengungkap alasan di balik keputusannya menerima pinangan PSSI dan menolak tawaran dari dua negara lain, Jamaika dan Honduras.