IHSG bangkit 0,72% pada 13 Januari 2025, ditutup di 8.948,30. Investor asing mencatatkan net buy Rp1,99 triliun, dengan Vale jadi saham teratas.