Harga Emas Antam Hari Ini 14 Januari 2026 Cetak Rekor Lagi, Jadi Rp2,66 Juta

Harga emas Antam hari ini masih terus melanjutkan tren lonjakan. Harga emas hari ini, pada perdagangan Rabu, 14 Januari 2026, mengalami kenaikan signifikan.