Upaya warga Kota Bandung mandiri pangan melalui pertanian perkotaan

Di Bandung, Jawa Barat, mulai bermunculan inisiatif warga mempraktikkan urban farming atau pertanian perkotaan. Inisiatif itu kemudian didukung Pemerintah Kota Bandung yang meluncurkan program Buruan SAE (Sehat, Alami, Ekonomis) pada 2020.