KAI Yogya Tambah Jadwal Kereta Hadapi Libur Panjang Isra Mikraj

KAI Daerah Operasi 6 Yogyakarta menyiapkan empat jadwal kereta api tambahan untuk mengantisipasi lonjakan libur panjang Isra Mikraj.