bali.jpnn.com , DENPASAR - Penumpang penerbangan internasional di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali, ternyata lebih banyak dibandingkan domestik.