Perusahaan asal China, Chengdong Corporation telah mengurangi kepemilikan sahamnya di PT Bumi Resources Tbk (BUMI) dalam jumlah yang signifikan.