Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mulai membongkar tiang monorel yang mangkrak di Jalan HR Rasuna Said Jakarta Selatan, Rabu (14/01/2026).