Sejarah Simbol @, Ikon Kecil yang Mengubah Dunia Komunikasi

Kebangkitan simbol @ terjadi pada 1971 berkat Ray Tomlinson, seorang ilmuwan komputer di perusahaan BBN Technologies.