BTS dipastikan menggelar konser di Jakarta pada 26–27 Desember 2026. Indonesia masuk daftar tur dunia BTS 2026–2027 yang menjangkau Asia, Amerika, Eropa, hingga Australia