Cuaca Buruk, Dishub DKI Setop Pelayaran ke Kepulauan Seribu

Dishub DKI menghentikan sementara layanan kapal cepat ke Kepulauan Seribu akibat cuaca buruk. Penyetopan layanan penyeberangan itu sudah sejak awal pekan ini.