Produksi Minyak Pertamina Zona 4 Naik 6,6 Persen Sepanjang 2025

REPUBLIKA.CO.ID, PRABUMULIH — PT Pertamina EP (PEP) dan PT Pertamina Hulu Energi (PHE) Zona 4 mencatat kenaikan produksi minyak sebesar 6,6 persen sepanjang 2025. Kinerja tersebut mengangkat realisasi produksi minyak...