Tarif Cukai Rokok akan Ditambah, Ini Penjelasan Menkeu

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa berencana menambah satu lapisan tarif cukai hasil tembakau (CHT) atau cukai rokok pada tahun ini. “Kami akan memastikan satu layer baru memungkinkan,...