Menlu Sugiono Tegaskan Solusi Dua Negara sebagai Tujuan Akhir Perdamaian Palestina

Menlu Sugiono menegaskan Solusi Dua Negara tetap menjadi tujuan akhir dalam upaya perdamaian Palestina, dalam Pernyataan Pers Tahunan Menteri Luar Negeri RI (PPTM) 2026, Rabu (14/1).