Ida Budhiati : Pilkada tak Langsung Berisiko Lemahkan Legitimasi Daerah
Ida Budhiati menegaskan bahwa pemilihan kepala daerah atau pilkada tak langsung melalui DPRD dapat melemahkan legitimasi daerah.Pilkada langsung dinilai masih sejalan amanat konstitusi