Polres Jembrana mulai menyusun strategi Operasi Ketupat 2026 di Pelabuhan Gilimanuk untuk menghadapi lonjakan pemudik Idul Fitri, terutama dengan tantangan berbarengan Hari Raya Nyepi.