Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu, akan menargetkan sedikitnya 40 ribu sambungan baru air minum sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) ke masyarakat pada 2026.