DPR Soroti Buruknya Perpustakaan Daerah hingga Gangguan Ipusnas

Kondisi perpustakaan daerah serta layanan digital nasional menjadi sorotan dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi X DPR RI bersama Kepala Perpustakaan Nasional (Perpusnas)