BGN Minta Para Pengusaha Bisa Penuhi Kebutuhan Baku MBG

kalsel.jpnn.com , JAKARTA - Badan Gizi Nasional ( BGN ) mendorong kalangan pengusaha untuk terlibat aktif dalam pemenuhan kebutuhan bahan baku program Makan Bergizi Gratis (MBG) seiring dengan pesatnya ekspansi program tersebut di seluruh Indonesia.